Cara Mudah Mendapatkan Karyawan Terbaik dengan Software Rekrutmen
Cara Mudah Mendapatkan Karyawan Terbaik dengan Software Rekrutmen

Cara Mudah Mendapatkan Karyawan Terbaik dengan Software Rekrutmen

- +

Tingginya tingkat tunakarya di Indonesia membuat semua perusahaan berbondong-bondong membuka berbagai lapangan pekerjaan. Hal ini lantas menjadi suatu kesulitan yang dialami oleh perusahaan dalam menjalankan proses rekrutmen dengan banyaknya data pelamar.

Sehingga, pada masa industri 4.0 ini teknologi juga sangat berperan besar pada kelangsungan proses seleksi. Penggunaan sistem Software Rekrutmen dengan fitur terlengkap memudahkan para rekruter untuk merekrut karyawan baru. Sehingga HRD tidak perlu lagi menjalankan pekerjaannya dengan sulit.

Keberadaan software ini selain memberikan kemudahan, juga memberikan impact khusus terhadap perusahaan khususnya pada rating di aplikasi penelusuran. Dengan mengunduh skema perhitungan harga software Anda bisa memiliki kesempatan untuk menikmati keunggulannya.

Fitur-fitur pada Software Rekrutmen

Fitur-fitur pada Software Rekrutmen

Segala sistem yang memudahkan manusia dalam menjalankan kehidupan sehari-hari, tidak akan luput dari fitur-fitur yang sangat lengkap. Fitur-fitur Software Rekrutmen milik HashMicro ini akan menjadi acuan penting bagi perusahaan dalam membantu untuk merekrut para kandidat pekerja. Dengan ribuan kandidat yang melamar pekerjaan di perusahaan Anda, memungkinkan Anda mengalami kesulitan dalam melakukan penyaringan kandidat pekerja.

Maka dari itu, sistem ini akan melakukan filter untuk merekomendasikan kandidat terbaik melalui CV tersebut. Pada saat proses rekrutmen sedang berlangsung, terkadang Anda tidak bisa terjun langsung ke lapangan dan memastikan segala aktivitas rekrutmen berjalan dengan baik.

Lalu, fitur dari Software EVA Recruitment Management ini membantu Anda dalam mengontrol dan memonitor proses tersebut agar dapat berjalan dengan lancar secara real-time. Pada proses interview, perusahaan wajib untuk memberitahu seluruh kandidatnya. Dengan kandidat yang sangat banyak, perusahaan pasti mengalami kesulitan jika harus memberitahu kandidat satu persatu, maka dari itu sistem ini telah terotomatis dengan baik.

Apabila para kandidat tidak lolos pada pekerjaan yang telah dilamar, maka sistem ini akan merekomendasikan pekerjaan lainnya melalui job portal terkait. Tentunya, fitur ini membantu para kandidat untuk tetap mencoba melamar di perusahaan lain.

Manfaat dari Software Rekrutmen

Manfaat dari Software Rekrutmen

Setelah membahas berbagai keunggulan, fitur, dan rekomendasi software rekrutmen, Anda juga perlu untuk mengetahui dan memahami apa saja manfaat yang bisa diambil dari Software Rekrutmen. Manfaat-manfaat tersebut dapat menjadikan Anda lebih yakin dalam mempertimbangkan sekaligus memilih Software Rekrutmen terbaik dan terakurat se Indonesia.

Fitur-fitur software ini meliputi screening CV secara otomatis, menyederhanakan proses administrasi para kandidat, dan memonitor proses rekrutmen dengan mudah dan secara real-time.

Kelebihan software meliputi data real-time, screening CV, penjadwalan otomatis, dan sebagainya. Setelah kelebihan dan fitur yang telah disebutkan, terdapat manfaat yang bisa Anda dapatkan, seperti pantau proses rekrutmen, persingkat waktu rekrutmen, penjadwalan interview otomatis, dan tingkatkan efektivitas rekrutmen.

Cari Dan Temukan Komponen Elektronik Mueller Electric Untuk Industri Dan Pabrikasi, Bahkan Komponen Elektronik Mueller Electric Yang Usang Ataupun Yang Sulit Ditemukan.

Diperbarui
Tambahkan Komentar
Cara Mudah Mendapatkan Karyawan Terbaik dengan Software Rekrutmen

Cara Mudah Mendapatkan Karyawan Terbaik dengan Software Rekrutmen